Minggu, 05 Maret 2017

SPELL DARK ELIXIR

Clash Of Clans


      Hai sahabat coc! sebelumnya admin udah bahas spesifikasi dari SPELL atau mantra yang bisa dibuat dengan menggunakan elixir. Sekarang admin mau bahas spesifikasi tentang spell yang dapat kalian buat dengan menggunakan Dark Elixir. Oke tanpa panjang lebar lagi kita langsung saja Cekidot :v

1. POISON SPELL
Tipe Kerusakan: Percikan Area
Kapasitas Asrama: 1
Waktu Meracik: 3M
Target: Darat&Udara
Unit bertahan yang ada dalam awan beracun Mantra racun akan bergerak lebih lambat, menyerang lebih lambat, dan menanggung krusakan dengan keparahan bertambah seiring waktu. Mantra racun tidak memengaruhi bangunan.

2. EARTHQUAKE SPELL
Tipe Kerusakan: Percikan Area
Kapasitas Asrama: 1
Waktu meracik: 3M
Target: Bangunan & Tembok
Target favorit: Tembok
Mantra Gempa Bumi merusak bangunan Berdasarkan HP maksimum. Terkena Gempa Bumi berulang memberikan kerusakan yang berkurang pada bangunan yang sama, tetapi menambah kerusakan tembok yang sama. Tidak ada tembok yang dapat menahan kekuatan Empat Mantra Gempa Bumi.

3. HASTE SPELL
Tipe Efek: Percikan Area
Kapasitas Asrama: 1
Waktu Meracik: 3M
Target: Darat&Udara
Mantra Gesit tidak memiliki tambahan kerusakan seperti mantra Amarah, namun memberikan tambahan yang lebih hebat untuk kecepatan gerak. Hemat tempat, sehingga bisa dibawa lebih banyak ke pertempuran!

4. SKELETON SPELL
Tipe Efek: Percikan Area
Kapasitas Asrama: 1
Waktu Meracik: 3M
target: Darat
Panggil tentara jerangkong di sembarang area medan tempur! Sertakan beberapa pedang tambahan di waktu dan tempat terpenting. Jerangkong tidak akan memicu jebakan.

     Nah sahabat, itulah beberapa macam spell yang dapat kalian buat dengan Dark Elixir. Semoga artikel ini dapat menambah wawasan kalian tentang game Clash Of Clans ini.
 

7 komentar:

Herawayan mengatakan...

Manteb👍

Unknown mengatakan...

GOOD..

Nita maha suari mengatakan...

Like it.

Nita maha suari mengatakan...

Like it.

Gung dyah mengatakan...

Infonya cukup menarik sist ☺️

verapurnamasari mengatakan...

Great

Unknown mengatakan...

Mantra dark eleksir kurang satu, coba buka coc

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More